Label: Ahok: Temukan WNA Mencurigakan
Ahok: Temukan WNA Mencurigakan, RT dan RW Harus Lapor
Buanainformasi.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama meminta jajaran rukun tetangga (RT) dan rukun (RW) di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melaporkan kepada pihak berwenang jika menemukan keberadaan Warga Negara Asing (WNA) dengan gerak-gerik mencurigakan di wilayahnya.